Wednesday, March 23, 2016

Look at our own minds

image from: www.worldofarts.eu

Sometimes when we first meet the Dharma, we become so enthused by the idea of bodhicitta and of benefiting all sentient beings that we become busy helping others but forget to look at our own minds. We think, “I’m working so hard to benefit sentient beings.” 
We might be busy doing charity work or setting up a Dharma centre, but we forget that the bottom line of benefiting sentient beings is not to harm them. And to not harm them, we have to examine our own mind and motives.

(Thubten Chodron, "37 Practices of Bodhisattvas")


Lihat ke dalam pikiran kita sendiri
Kadangkala ketika kita pertama kali mengenal Dharma, kita menjadi sangat antusias oleh ide akan bodhicitta dan berbuat demi kebahagiaan semua mahluk hidup sehingga kita menjadi sibuk menolong orang lain tetapi lupa untuk melihat ke dalam pikiran kita sendiri. Kita berpikir, "Saya sedang bekerja keras demi kebahagiaan semua mahluk." 
Kita mungkin sibuk melakukan banyak kegiatan sosial atau merancang pusat studi Dharma, tetapi kita lupa bahwa garis dasar untuk membahagiakan semua mahluk adalah dengan tidak mencelakai mereka. Dan untuk tidak mencelakai mereka, kita harus mengkaji pikiran dan motif pikiran kita sendiri.

(Thubten Chodron, "37 Praktik Bodhisattwa")

No comments:

Post a Comment